Skip to main content

Posts

Featured

UH informatika M. Satria Addeva

  Apakah tujuan belajar analisis data?  untuk mendeskripsikan data sehingga bisa di pahami, lalu untuk membuat kesimpulan atau menarik kesimpulan mengenai data yang didapatkan dari sampel Bagaimana mengakses, mengolah, dan mengelola data yang cukup banyak sehingga dapat dianalisis secara efisien, terstruktur dan sistematis? Di dalam metode pengolahan data dijelaskan prosedur pengolahan dan analisis data sesuai dengan pendekatan yang dilakukan. Secara umum metode pengolahan data akan melalui beberapa tahap meliputi, pemeriksaan data (editing), klasifikasi (classifying), verifikasi (verifying), analisis (analyzing), dan pembuatan kesimpulan (concluding).   Editing (Pemeriksaan Data) Membersihkan dan mempersiapkan data-data yang telah dikumpulkan dari kelengkapan jawaban, kejelasan, kesesuaian, dan relevansinya.  Classifying (Klasifikasi) Proses pengelompokan semua data dari berbagai sumber. Seluruh data tersebut ditelaah secara mendalam, kemudian digolongkan sesuai dengan kebutuhan. Kemu

Latest Posts

Pertemuan kedua informatika semester 2 M. Satria Addeva

Pertemuan Pertama Informatika Semester 2 Muhammad Satria Addeva

Rangkuman Teknologi Informasi dan Komunikasi

Cara menggunakkan Excel

ppt bab 4

Perundungan (Bullying)